tutorial

Master Tutorial SMS Kampanye

Aug 30, 2015 Posted by :   polmantic No Comments

Setelah SMS Kampanye berhasil diinstal, dan sudah berhasil kirim sms melalui ke 8 port modem, maka selanjutnya operasonal dasar SMS Kampanye. Berikut ini beberapa hal yang harus di pelajari, disini hanya saya kasih singkatnya saja atau link websitenya saja, silahkan klik bagian yg ingin dipelajari :

Import Nomor HP dari Excel

Aug 30, 2015 Posted by :   polmantic 4 Comments

 

contoh-data-nomor-hp-di-excel-tanpa-nama

contoh-data-nomor-hp-di-excel-tanpa-nama

atau contoh file excel ini

import-kontak-excel-dengan-nama

import-kontak-excel-dengan-nama

Tutorial Membuat Polling SMS

Jul 6, 2015 Posted by :   polmantic No Comments

Software NixSMS-Center edisi standard belum terdapat fitur sms polling, namun bisa ditambahkan dengan menambah Modul SMS Polling yg dijual terpisah.

Modul SMS Polling ini bisa digunakan sebagai jajak pendapat lewat SMS misalnya untuk keperluan :

  • Disekolah : Polling guru favorite
  • Di partai : Polling menentukan bakal calon ketua partai
  • Di pilkada : polling utk mencari kandidat calon walikota/bupati

Tutorial SMS Finance, menghapus semua data menjadi fresh install

Jun 19, 2015 Posted by :   polmantic No Comments

Terkadang dibutuhkan pekerjaan menghapus semua data baik data pelanggan dan data sms, karena pekerjaan ini sangat jarang maka tidak dibuatkan menunya, pekerjaan ini biasaya dilakukan setelah selesai ujicoba software, atau memasuki tahun baru dan ingin ada penyegaran data.

Tutorial SMS Finance: SMS Pengingat Pembayaran yang terlambat

Jun 8, 2015 Posted by :   polmantic No Comments

Salah satu fitur SMS Finance adalah SMS Pengingat pembayaran yang belum dilunasi dan telah lewat jatuh tempo, pada fitur kali ini hanya ada 2 opsi yaitu +7 dan +14 sesudah jatuh tempo.

SETTING
Hal yang harus di setting agar software bisa berjalan adalah, tambahkan SETTING SMS :

  • SESUDAH 7 dan
  • SESUDAH 14

Tutorial SMS Finance : Kirim SMS Kostum Berdasarkan Nomor ID

May 14, 2015 Posted by :   polmantic No Comments

Di software SMS Finance terdapat fitur untuk mengirim SMS kepada data pelanggan yang ada dalam database, sumber sms dari file excel namun di excel hanya ada nomor ID saja, tidak ada nomor hp. Misalnya ingin mengirim sms kepada pelanggan yang belum melakan pembayaran 7 hari setelah jatuh tempo.

Fitur ini akan membaca kolom yang dinamakan ID, dan akan mengecek nomor hp di data pelanggan yang Nomor ID atau Nomor Kontrak sama dengan ID di excel.

Dari software inti perusahaan mengexport data nomor ID pelanggan yang menunggak, contohnya seperti dibawah ini

Tutorial SMS Sekolah : Import data siswa

May 11, 2015 Posted by :   polmantic 2 Comments

Data siswa bisa di input satu persatu secara manual di aplikasi, atau bisa juga otomatis import dari file MS Excel

Untuk import data dari excel, siapkan excel berisi data siswa dengan format seperti pada gambar dibawah ini:

contoh-data-excel-siswa

contoh-data-excel-siswa

Tutorial SMS Sekolah : Persiapan instalasi

May 5, 2015 Posted by :   polmantic 1 Comment
sms-sekolah-semua-perangkat

sms-sekolah-semua-perangkat

Tutorial kali ini utk contoh kasus pengadaan sistem absensi sidik jari otomatis sms, di sekolah SMA Kartini – Senen Jakpus, dengan jumlah siswa hanya 300 siswa

tiap tingkatan kelas diberi 1 mesin fingerprint, jadi kelas 1, 2 dan 3 masing2 1 fingerprint.

Siapkan perangkat2 berikut ini:

  • 3 unit fingerprint reader
  • 1 unit modem wavecom
  • 1 unit swich wireless

Tutorial di Halaman Inbox

Feb 23, 2015 Posted by :   polmantic 2 Comments
pengaturan-sms-inbox-sms-center

pengaturan-sms-inbox-sms-center

Pada halaman inbox setiap sms ada 3 status yang berbeda warna

  1. SMS penting
    yaitu sms yang di set penting secara manual dengan cara klik PENTING pada sisi kanan setiap baris sms.
    sms ini akan berwarna merah tebal jadi mudah dilihat dan juga terdapat info ada berapa JUMLAH SMS PENTING dan link tersebut bisa di klik untuk melihat sms yang penting saja.
  2. SMS belum terbaca
    yaitu sms yang baru masuk atau yg lama tapi belum diproses, belum diproses maksudnya sms belum dibalas.
    sms ini berwarna hitam tebal dan terdapat info ada berapa  JUMLAH SMS BELUM DIBACA dan link tersebut bisa diklik untuk melihat sms yg baru saja
  3. SMS sudah dibaca
    yaitu sms yg sudah dibaca atau sudah dibalas, warnanya biru tipis.

Melihat SMS Thread View dan History

Jan 27, 2015 Posted by :   polmantic 1 Comment

di NixSMS-Center terdapat fitur standar thread view yaitu data sms keluar masuk dari 1 nomor saja, cara melihatnya mudah cukup klik reply pada sms inbox, maka akan tampil thread view di bawah form balas sms.

sms center - halaman inbox

sms center – halaman inbox